WartaPress.Com merupakan media siber nasional yang diterbitkan PT. Trans Media Pressindo. Sebagai Badan Hukum yang menyelenggarakan kegiatan pers, penerbit berpijak pada UU Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers dan memegang teguh kaidah-kaidah jurnalistik.
Media ini mengutamakan reportase aktual, jurnalisme positif dan konten analitis. Tetapi juga mengakomodir hasil investigasi jurnalis, opini publik, narasi pemuda, publikasi pemerintah, berita kampus dan suara netizen. Kami menerima kritikan yang membangun, permintaan koreksi dan hak jawab atas pemberitaan yang dipublikasikan di situs ini.
Kami merupakan entitas pers yang menggabungkan konsep Jurnalisme Profesional dengan Jurnalisme Warga (Citizen Journalism), sebagai respon terhadap perubahan zaman, dan mendukung tercapainya kedaulatan informasi publik. Media ini dapat menjadi wadah bagi para penulis, peneliti dan aktivis muda untuk mengembangkan potensi kepenulisan, eksplorasi gagasan dan karya jurnalistiknya.
Untuk memperluas jangkauan publikasi dan juga pemerataan informasi, media ini bersinergi dengan sejumlah portal media nasional, regional dan lokal yang merupakan bagian dari WARTA PRESS NETWORK (WPN).
Litbang WPN rutin menggelar Focus Group Discussion (FGD) dengan para pakar, akademisi, APH, pelaku usaha, seni-budayawan, hingga aktivis mahasiswa. Kajian ilmiah/riset dilakukan bersama Lembaga Pusat Kajian Kebijakan Publik dan Pembangunan Berkelanjutan.
Pemimpin Umum/Redaksi:
H. Muh Taufiq Sp
Editor Redaksi:
Afrianus Advent Kadha, Himawan PP, Arie F. W, Pita P. Saraswati (non aktif), S.M.Okpit Minipko, Agus Arif, L. Alam.
Biro/Reporter:
▪︎ DKI Jakarta: Chandra, S.H
▪︎ JAWA TIMUR: Blitar Raya: Thareeq A. Ch., M. Hakiki Makhqi., Ahaz Mubharok – Kabupaten Tuban: Ferri Ramdan – Malang Raya: Niken Ag., Afrianus A. Kadha., Endah M (jw) – Kabupaten Pamekasan: Baisuni (jw)- Kabupaten Lumajang: M. Akbar (Kabiro) – Kab Probolinggo: Yuniarto D.
▪︎ Jawa Tengah ▪︎ D.I. Yogyakarta
▪︎ Nusa Tenggara Timur (NTT): Emanuel B. R. Kristoforus Karo – Kabupaten Sumba Timur: Chandra T. Ara, S.Sos, M.AP (Kabiro) – Kabupaten Ende: Frederikus R (Pembina), Reporter: Yohanes W., Sahlan S N – Kabupaten Manggarai: Ulrich P. Lamsi, Siprianus Sion – Kabupaten Ngada: Theofilus H. Ba’i –
▪︎ PAPUA SELATAN: Simeon M.O. Minipko (Koord), Kab Merauke.
▪︎ KALTIM: Kab. Kutai Timur: Rafel SapaSia
▪︎ MALUT: KALTENG
BIDANG-BIDANG:
Kerjasama / MoU:
Afrianus A. Kadha, S.Sos., M.AP
Personalia & Drafting:
R. Tri Wulan, S.H.
Pengembangan:
Bambang R.S, S.E.
Administrasi & Protokol:
Pita P. Saraswati, S.AP (non aktif)
Jurnalisme Warga:
Supriyadi, Endah M, Mahmud
IT – Grafis:
WG iTech
Konsultan Hukum :
Adv. Yuliansyah, S.H.
Penerbit:
PT. TRANS MEDIA PRESSINDO (TRASSINDO)
▪︎ Akta Nomor 11 (Tgl 07/3/2023) Notaris Nelvana Soegiarto, S.H., M.Kn. (Bogor)
▪︎ Nomor AHU-0019515.AH.01.01. Tahun 2023
▪︎ NPWP: 40.174.574.0-657.000
▪︎ NIB: 2703230057017
▪︎ Rek. BRI: 0579-01-001704-56-1 (an. PT Trans Media Pressindo).
▪︎ Kode Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) PT Trans Media Pressindo: 63122 (Portal Web – Platform Digital), 58130 (Penerbitan Surat Kabar, Jurnal dan Buletin atau Majalah), 73100 (Periklanan), 59112 (Aktivitas Produksi Film, Video), 63990 (Aktivitas Jasa Informasi Lainnya).
Direktur: Liga Alam, S.T., S.H.
Kantor Redaksi:
● GRAHA WARTA, STG Blok IVC/31, Pandanwangi, Blimbing, Kota Malang, JATIM Kode Pos: 65124 ● Ruko Mangliawan Jln. Raya Wendit Barat, Krajan, Mangliawan, Kec. Pakis, Kab. Malang, Jawa Timur, Indonesia ▪︎ Kode Pos 65154
▪︎ Email: ▪︎ wartapress1@gmail.com ▪︎ pressindogroup@gmail.com ▪︎ redaksi@wartapress.com ●
Biro/Perwakilan DKI Jakarta
Jln. Raya Kyai Maja (Lt.3), Kramat Pela, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kode Pos 12130
• Jurnalis/Reporter WartaPress.Com dilengkapi ID Press Penerbit. Dilarang melakukan hal-hal yang melanggar Kode Etik Jurnalistik, atau yang bertentangan dengan UU Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers •
WARTA PRESS NETWORK (WPN)
Pendiri ▪︎ C.E.O. :
Liga Alam, S.T., S.H.